Program Kreativitas Mahasiswa (PKM)
Didasari kesadaran penuh atas adanya kesenjangan antara teori yang diperoleh mahasiswa dengan realita kebutuhan masyarakat dan munculnya tuntutan masyarakat atas mutu lulusan perguruan tinggi yang mandiri dan siap mengantisipasi arah pengembangan bangsa, pada tahun 1997 Direktorat Penenlitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, DITLITABMAS merealisasikan Program Pengembangan Budaya Kewirausahaan di Perguruan Tinggi (PBKPT). Salah satu komponen program kunci di dalamnya adalah Program Karya Alternatif Mahasiswa (KAM). Program ini hanya dapat diakses dan dilaksanakan mahasiswa sedangkan program lainnya seperti Kuliah Kewirausahaan (KWU), Kuliah Kerja Usaha (KKU), Magang Kewirausahaan (MKU), Konsultasi Bisnis dan Penempatan Kerja (KBPK) dan Inkubator Wirausaha Baru (INWUB), proposal diajukan kelompok dosen namun wajib menyertakan mahasiswa sebagai pelaku lapangan..... continue reading http://www.dikti.go.id/?page_id=431&lang=id
Didasari kesadaran penuh atas adanya kesenjangan antara teori yang diperoleh mahasiswa dengan realita kebutuhan masyarakat dan munculnya tuntutan masyarakat atas mutu lulusan perguruan tinggi yang mandiri dan siap mengantisipasi arah pengembangan bangsa, pada tahun 1997 Direktorat Penenlitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, DITLITABMAS merealisasikan Program Pengembangan Budaya Kewirausahaan di Perguruan Tinggi (PBKPT). Salah satu komponen program kunci di dalamnya adalah Program Karya Alternatif Mahasiswa (KAM). Program ini hanya dapat diakses dan dilaksanakan mahasiswa sedangkan program lainnya seperti Kuliah Kewirausahaan (KWU), Kuliah Kerja Usaha (KKU), Magang Kewirausahaan (MKU), Konsultasi Bisnis dan Penempatan Kerja (KBPK) dan Inkubator Wirausaha Baru (INWUB), proposal diajukan kelompok dosen namun wajib menyertakan mahasiswa sebagai pelaku lapangan..... continue reading http://www.dikti.go.id/?page_id=431&lang=id
Program Mahasiswa Wirausaha (PMW)
Sebagai pelengkap program-program yang telah ada sebelumnya, sejak
tahun 2009 Pemerintah melalui Direktorat Jenderal
Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan telah
meluncurkan Program Mahasiswa Wirausaha (PMW) untuk dilaksanakan dan
dikembangkan oleh perguruan tinggi. Program tersebut dilaksanakan di
seluruh Perguruan Tinggi Negeri (PTN) dan di beberapa Perguruan Tinggi
Swasta (PTS) hasil diseleksi Koordinator Perguruan Tinggi Swasta
(Kopertis) dengan alokasi dana yang berbeda-beda.
PMW bertujuan untuk memberikan bekal pengetahuan, keterampilan dan
sikap atau jiwa wirausaha (entrepreneurship) berbasis Ipteks kepada para
mahasiswa agar dapat mengubah pola pikir (mindset) dari
pencari kerja (job seeker) menjadi pencipta lapangan
pekerjaan (job creator)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar